Activity Diagram adalah diagram yang menggambarkan workflow (aliran kerja) atau aktivitas dari sebuah sistem atau proses bisnis. yang perlu diperhatikan adalah bahwa diagram aktivitas ini menggambarkan aktivitas sistem bukan apa yang dilakukan aktor/user, jadi aktivitas yang dapat dilakukan oleh sistem.
Komponen yang ada pada activity diagram antara lain:
1. Proses Pendaftaran anggota perpustakaan
Komponen yang ada pada activity diagram antara lain:
- Activity atau State : menunjukan aktivitas yang dilakukan.
- Initial activity atau Initial state : menunjukan awal aktivitas dimulai
- Final activity atau Final state : menunjukan bagian akhir dari aktivitas
- Decision : menggambarkan test kondisi untuk memastikan bahwa control flow atau object flow mengalir ke satu jalur, jumlah jalur sesuai yang diinginkan
- Merge : menggabungkan flow yang pecah oleh decision
- Syncrhonization : dibagi menjadi 2 yaitu Fork dan Join. Fork digunakan untuk memecah behaviour menjadi activity atau action yang paralel. sedangkan Join untuk menggabungkan kembali activity atau action yang paralel.
- Swimlanes : Memecah activity diagram menjadi baris dan kolom untuk membagi tanggung jawab obyek-obyek yang melakukan aktivitas
- Transition : menunjukan aktivitas selanjutnya setelah aktivitas sebelumnya.
1. Proses Pendaftaran anggota perpustakaan
jika pengunjung perpustakaan ingin meminjam buku maka harus menjadi anggota, yang harus dilakukan pengunjung yaitu mendaftar, kemudian pustakawan meregristrasi lalu mencetak kartu anggota, setelah itu pustakawan memberikan kartu anggota. maka pengunjung sudah menjadi anggota dan dapat meminjam buku
2. Proses Pembayaran Denda
jika anggota perpustakaan telat mengembalikan buku yang dipinjam maka anggota mendapat denda. prosesnya yaitu anggota menunjukkan kartu anggota kemudian pustakawan memvalidasi atau mengecek data, mengecek buku yang dipinjam anggota. Jika anggota meminjam buku sesuai waktu peminjaman maka proses selesai jika tidak atau telat maka anggota dikenai denda, pustakawan menentukan jumlah denda yang harus dibayar oleh anggota, pustakawan memvalidasi data setelah anggota membayar denda lalu proses selesai.
3. Proses Meminjam Buku
sebelum anggota meminjam buku diperpustakaan, anggota harus membawa kartu dan menunjukkannya kepada pustakawan. Pustakawan akan mengecek kartu, mengecek buku yang akan dipinjam jika tidak cocok maka selesai, jika cocok atau sesuai maka pustakawan memberikan buku kepada anggota untuk dipinjam lalu prosespun selesai.
..:: Activity Diagram Perpustakaan
Activity diagram menggambarkan berbagai alir aktivitas dalam sistem yang sedang dirancang, bagaimana masing-masing alir berawal, decision yang mungkin terjadi, dan bagaimana mereka berakhir. Activity diagram juga dapat menggambarkan proses paralel yang mungkin terjadi pada beberapa eksekusi.
Activity diagram merupakan state diagram khusus, di mana sebagian besar state adalah action dan sebagian besar transisi di-trigger oleh selesainya state sebelumnya (internal processing). Oleh karena itu activity diagram tidak menggambarkan behaviour internal sebuah sistem (dan interaksi antar subsistem) secara eksak, tetapi lebih menggambarkan proses-proses dan jalur-jalur aktivitas dari level atas secara umum. Sebuah aktivitas dapat direalisasikan oleh satu use case atau lebih. Aktivitas menggambarkan proses yang berjalan, sementara use case menggambarkan bagaimana aktor menggunakan sistem untuk melakukan aktivitas. Sama seperti state, standar UML menggunakan segiempat dengan sudut membulat untuk menggambarkan aktivitas. Decision digunakan untuk menggambarkan behaviour pada kondisi tertentu. Untuk mengilustrasikan proses-proses paralel (fork dan join) digunakan titik sinkronisasi yang dapat berupa titik, garis horizontal atau vertikal. Activity diagram dapat dibagi menjadi beberapa object swimlane untuk menggambarkan objek mana yang bertanggung jawab untuk aktivitas tertentu.
1. Diagram Pendaftaran
Pada aktifitas diagram diatas yaitu seorang mahasiswa yang ingin meminjam buku di perpustakaan kampus, tetapi mahasiswa tersebut belum mempunyai member atau belum pernah meminjam buku sama sekali dari perpus, olehkarena itu perlu adanya pendaftaran identitas si peminjam. Berikut langkah-langkahnya untuk pendaftaran :
- Sipeminjam harus input data terlebih dahulu yaitu dengan membuktikan nama, nomor identitas atau NPM dan jurusan fakultas. Pembuktian ini berbentuk dalam BLANKO atau tanda bukti pembayaran uang kuliah pada semester yang bersangkutan.
- Setelah itu adanya verifikasi yaitu petugas perpus menginpit semua data si peminjam dalam komputer.
- Setelah menginput, petugas perpus mencetak kartu member sipeminjam,
- Setelah selesai di cetak kartu member diberikan kepada sipeminjam, jadi jika mau meminjam dan mengembalikan buku pinjaman harus menyertakan kartu member tersebut. Maka sipeminjam boleh meminjam buku tersebut sampai batas waktu yang telah ditentukan oleh perpustakaan.
2. Diagram pengembalian buku
Pada diagram activity diatas yaitu transaksi dimana sipeminjam mengembalikan buku yang telah dipinjam. Berikut langkah-langkah aktifitasnya :
- Sistem peminjam membawa buku yang telah dipinjam kepada petugas perpus,
- Setelah itu petugas memeriksa data-data sipeminjam dengan menyerahkan kartu member,
- Petugas juga mengecek buku tersebut apakah benar buku tersebut yang telah dipinjam, jika ya maka si petugas menghitung masa waktu pengembalian buku tersebut. Jika melewati tanggal pengembalian buku yang telah ditetapkan petugas maka sipeminjam wajib membayar denda. Jika tidak maka sipeminjam tidak dikenakan denda. Setelah itu petugas juga memeriksa kondisi buku. Setelah selesai membayar denda, maka petugas wajib memeriksa validasi data sipeminjam atau mengupdatenya bahwa sipeminjam sudah mengembalikan buku tersebut.
Terima kasih buat yang sudah berkunjung kesini, Semoga bermanfaat... :D
Saiks~ChunHope
2Awesome Comments!
This blog is definitely entertaining and also factual. I have picked a bunch of helpful advices out of this source. I ad love to come back again and again. Thanks! http://www.tokohpku.web.id/
Thanks again for the blog.Thanks Again. Much obliged. http://www.maswibowo.web.id/